3 2022
![Gambar](https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgdei6yKBlSaatKINdb_XKp4O0hfrCZjw55mGV8K9MFI-7psuJ247KsME-03SrpiaO8Ue_8DJjI3PsOrOeRn-RZM_Le8tbMDS83f_OAGa3b8ZANs2HZWVelkUph1cgXkqDLZXQmNSVtNprMymx1e14aCx_yTqipIIgUuICQXf-aw4hG1IWkWJd2WZJnx9g/w429-h242/MAZDA%203.jpg)
Sumber foto: Mazda Mazda baru saja memperkenalkan model baru sedan dan hatchback dari Mazda3. Dengan harga Mazda 3 2020 mulai dari setengah miliar, kehadirannya menawarkan rasa berkendara yang fun-to-drive serta performa yang mengesankan di jalanan. Daftar Harga Mazda3 Model Harga Mazda 3 Hatchback Rp508.800.000 Mazda 3 Sedan Rp549.900.000 Spesifikasi Mazda3 Mesin Mazda3 Tipe Mesin SkyActiv-G 2.0L 4-silinder segaris DOHC Kapasitas Silinder 1.998 cc Tenaga Maksimal 155 PS/6.000 rpm Torsi Maksimal 200 Nm/4.000 rpm Rasio Kompresi 13.0:1 Transmisi SkyActiv-Drive 6-percepatan otomatis Sistem Penggerak Front-wheel drive Dari sejarah pendahulunya, Mazda 3 merupakan bagian dari sedan dan hatchback terpopuler Mazda. Dan hingga generasi keempat yang dipasarkan di Indonesia, Mazda 3 2020 menawarkan mesin yang bertenaga dengan performa yang menyenangkan di jalanan. Layaknya model Mazda lainnya, rasa berkendara yang menyenangkan masih terasa dengan posisi berkendara yang...